Dipublikasi : 07 Jan 2026 02:44:31
Dalam rangka 𝐦𝐞𝐦𝐩𝐞𝐫𝐢𝐧𝐠𝐚𝐭𝐢 𝐇𝐚𝐫𝐢 𝐔𝐥𝐚𝐧𝐠 𝐓𝐚𝐡𝐮𝐧 𝐑𝐞𝐩𝐮𝐛𝐥𝐢𝐤 𝐈𝐧𝐝𝐨𝐧𝐞𝐬𝐢𝐚 𝐤𝐞-𝟖𝟎, 𝐏𝐚𝐠𝐮𝐲𝐮𝐛𝐚𝐧 𝐄𝐦𝐞𝐫𝐚𝐥𝐝 𝐌𝐚𝐧𝐬𝐢𝐨𝐧 𝐋𝐢𝐩𝐩𝐨 𝐂𝐢𝐤𝐚𝐫𝐚𝐧𝐠 bekerja sama dengan 𝐋𝐚𝐛𝐨𝐫𝐚𝐭𝐨𝐫𝐢𝐮𝐦 𝐊𝐢𝐦𝐢𝐚 𝐅𝐚𝐫𝐦𝐚 𝐂𝐢𝐤𝐚𝐫𝐚𝐧𝐠 𝐦𝐞𝐧𝐠𝐚𝐝𝐚𝐤𝐚𝐧 𝐤𝐞𝐠𝐢𝐚𝐭𝐚𝐧 𝐩𝐞𝐦𝐞𝐫𝐢𝐤𝐬𝐚𝐚𝐧 𝐤𝐞𝐬𝐞𝐡𝐚𝐭𝐚𝐧 𝐠𝐫𝐚𝐭𝐢𝐬
Acara ini tidak hanya menjadi momentum untuk menjaga kesehatan dan kebugaran warga melalui senam bersama, tetapi juga memberikan layanan medis yang bermanfaat agar masyarakat semakin peduli pada kesehatan. 56 warga terlibat dalam aksi ini.
Tak hanya itu, kegiatan ini juga menghadirkan nilai sosial dengan adanya donasi yang akan disalurkan melalui Yayasan Bersatu Membangun Indonesia Sejahtera (YBMIS) guna mendukung berbagai program sosial dan kemanusiaan.
Terima kasih atas partisipasi dan dukungan semua pihak yang telah menjadikan acara ini penuh makna. Semoga semangat kemerdekaan semakin menguatkan kita untuk hidup sehat dan peduli sesama.
Sehat raganya, merdeka jiwanya! ✊🇮🇩